Lapas di Riau Berupaya Ubah Perilaku Puluhan WBP Pencandu Narkoba
Pekanbaru, 27/11 (ANTARA) – Lapas Wanita Kelas II A di Pekanbaru, Riau, berupaya mengubah perilaku 30 narapidana lembaga pemasyarakatan (WBP) yang terlibat tindak pidana atau kecanduan narkoba melalui program rehabilitasi sosial selama enam bulan. “Saya mengapresiasi tim Lapas Wanita Pekanbaru yang mampu mengubah perilaku narapidana setelah mendapat nasehat dari konsultan Yayasan Jemuni. Dan mereka melakukan…