Dipadati Pengunjung, JI Expo Kemayoran Sukses Gelar Konser Ulang Tahun Slank ke-41
Jakarta, disinfecting2u.com – Jakarta International Expo, Kemayoran sukses menggelar konser musik sekaligus perayaan ulang tahun ke-41 band legendaris Slank. Konser yang berlangsung pada 4 Januari bertajuk ‘Pasar Malam Empat Satoe Slank’ ini juga menampilkan karya musik band legendaris tersebut untuk menghibur para penggemarnya. “Kami merayakan ulang tahun Slank dengan membuat konsep acara konser namun dengan…