BPBD Kota Medan Salurkan Bantuan untuk Warga Terdampak Banjir
Medan, 02/12 (Antara) – Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Medan, Sumatera Utara, pada pekan ini menyerahkan bantuan kepada ribuan warga terdampak banjir di bantaran sungai. “Bantuan logistik sudah kami berikan ke delapan kecamatan seperti beras, gula, mie instan, dan minyak goreng,” kata Kepala BPBD Kota Medan Unita Sari di Medan, Minggu. Selain itu, bantuan…